LUKA TAK KASAT MATA: BULLY RENGGUT KESEHATAN MENTAL GENERASI MUDA
Setiap tahunnya terdapat ratusan juta anak yang pulang ke rumah dengan perasaan tidak berharga akibat dari tindakan bullying. Hampir satu dari tiga siswa di dunia mengalami kekerasan atau perundungan di sekolah. UNESCO memperkirakan bahwa secara global, sekitar 246 juta anak dan remaja mengalami berbagai bentuk kekerasan berbasis gender di dalam maupun di sekitar sekolah setiap […]
LUKA TAK KASAT MATA: BULLY RENGGUT KESEHATAN MENTAL GENERASI MUDA Read More »
